Review Drama Korea Kingdom 2 Netflix (2020)
Drama korea Kingdom 2 melanjutkan perjuangan Putera Mahkota, Lee Chang (diperankan Ju Ji-Hoon) untuk merebut tahta kerajaan dari tirani klan Haweon Cha. Konflik kerajaan, dendam, dan penebusan dosa merupakan inti cerita...